Islami

Peringatan kartini MI Al Khoiriyyah 01

Semarang, 21 April 2024. Mi Al Khoiriyyah 01 Semarang pada Tanggal 21 April diperingati sebagai Hari Kartini. Raden Ajeng Kartini merupakan Pahlawan Nasional Wanita yang memperjuangkan emansipasi atau kesetaraan hak-hak perempuan, khususnya di bidang pendidikan. Hari Kartini pertama kali dirayakan secara resmi tahun 1964, ditetapkan oleh presiden Sukarno. Kartini semasa kecil bisa mengenyam pendidikan dasar,

Peringatan kartini MI Al Khoiriyyah 01 Read More »

Halalbihalal Keluarga Besar MTs Al Khoiriyyah

Kegiatan Halalbihalal rutin ini diadakan selama dua hari. Dimulai pada hari pertama, Rabu, 17 April 2024, dengan berkunjung ke rumah-rumah tetangga madrasah serta lanjut Halalbihalal lembaga ke rumah Ustadz Solekan. Di hari kedua, Kamis, 18 April 2024, diadakan Halalbihalal dengan talamidz serta pembagian apresiasi bagi talamidz yang mewakili dai kecil MTs Al Khoiriyyah. Dan dilanjutkan

Halalbihalal Keluarga Besar MTs Al Khoiriyyah Read More »

Kegiatan materi malam Peskil Ramadhan 2024

Semarang, 2 April 2024. Kegiatan materi malam setelah sholat tarawih yang dipimpin langsung oleh ustadz Syukron S.Th.I , M.Pd selaku kepala madrasah MA Al Khoiriyyah Semarang membawakan materi yang berjudul Fiqhul bulugh ( baligh dalam islam ) “Tanda-tanda baligh ada tiga : 1) Telah mencapai umur 15 tahun (hijriyah) untuk laki-laki dan perempuan; 2) Mimpi

Kegiatan materi malam Peskil Ramadhan 2024 Read More »

Peluncuran Da’i Kecil MI Al Khoiriyyah 02 Semarang

Da’i kecil atau Khitobah adalah satu satu kurikuler ekstra yang ada di MI Al Khoiriyyah 02 Semarang. Program ini menjadi sangat diminati oleh para talamidz khususnya yang ingin melatih kemampuan public speakingnya. Tidak hanya menjadi ekstra kurikuler saja, dai kecil juga sudah menjadi ajang bagi para taalamidz untuk menunjukkan kemampuannya khususnya pada saat bulan Ramadhan.

Peluncuran Da’i Kecil MI Al Khoiriyyah 02 Semarang Read More »

Da`i Kecil MI Al Khoiriyyah 01 Semarang “Hidup Sederhana”

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Syukur Alhamdulillah, Allah pertemukan kita kembali dengan bulan Ramadhan 1445 H yang penuh keberkahan berlimpah bagi umat muslim di seluruh dunia. Yayasan Pendidikan Islam Al Khoiriyyah Semarang turut meriah menyambut bulan ramadhan tahun ini. Salah satu cara kami menyebarkan pendidikan Islam adalah dengan mempersiapkan Da’i cilik untuk menyampaikan kebaikan di bulan yang

Da`i Kecil MI Al Khoiriyyah 01 Semarang “Hidup Sederhana” Read More »

DA’I KECIL MA AL KHORIYYAH DI MASJID AT-TAQWA

Semarang, 31 Maret 2024. Kegiatan Da’ i Kecil MA Al Khoiriyyah ramadhan ini bertempat di masjid At Taqwa yang beralamat di Jalan Pusponjolo Selatan. Talamidzah MA Al Khoiriyyah bernama Dina Rahadatul Aisy talamidzah kelas XII IPA MA Al Khoiriyyah menyampaikan ceramah dengan tema materi “Salah Satu Kunci Supaya Ibadah Kita di Terima oleh Allah SWT”

DA’I KECIL MA AL KHORIYYAH DI MASJID AT-TAQWA Read More »

Materi Peskil Ramadhan hari kedua

Semarang, 2 April 2024. Kegiatan pesantren kilat pada ramadhan ini supaya lebih semarak dan lebih berisi ilmu dari pihak panitia kegiatan peskil ramadhan 2024 memberikan materi kajian islami kepada santriwan dan santriwati, kegiatan materi ini  dibagi menjadi 2 acara sendiri sendiri yaitu mulim dan muslimat, untuk muslim kegiatan materi diadakan di aula gedung I YPI

Materi Peskil Ramadhan hari kedua Read More »

Scroll to Top